Jika kamu jalan-jalan ke Kepulauan Mauritius maka kamu harus melihat langsung sebuah keindahan alam yang hanya ada disana, yaitu ilusi Air Terjun Bawah Laut yang sangat mempesona mata.
Sebagai informasi Mauritius sendiri merupakan sebuah negara kepulauan yang berada di Samudra Hindia sekitar 2.000 kilometer (1.200 mil) di lepas pantai tenggara benua Afrika. Negara ini memiliki banyak keindahan alam dan salah satunya adalah Ilusi Air Terjun Bawah Laut.
Nah penasaran seperti apa lihat foto-fotonya di bawah ini:
Sumber :
palingseru.com
Terimakasih sudah membaca artikel mengenai "Underwater Waterfall, Karya Alam yang Sangat Menakjubkan". Semoga bisa bermanfaat untuk sobat semua
Judul: Underwater Waterfall, Karya Alam yang Sangat Menakjubkan
Rating: 100% based on 7959 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh Solo Timoer
Rating: 100% based on 7959 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh Solo Timoer
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori dengan judul "Underwater Waterfall, Karya Alam yang Sangat Menakjubkan". Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://koinemasku.blogspot.com/2013/03/underwater-waterfall-karya-alam-yang.html.